Renungan Harian 12 Desember 2016

Siapakah yang disebut anak-anak terang ? Anakanak terang adalah anak-anak yang saling mengasihi sehingga bisa melihat dalam kegelapan.Sedangkan dimana ada iri hati dan kebencian,disitulah kegelapan ada.

Hidup penuh dengan pergumulan (walaupun pergumulan setiap orang berbeda-beda).Hal itu dimaksudkan agar manusia dapat saling menolong dan menguatkan.Percayalah…sekalipun kita tidak memiliki segalanya didunia ini,bahkan orangtua dan keluarga,tetapi Tuhan selalu menyertai kita lewat orang-orang disekitar kita.

Terkadang kita merasa sendiri saat masa-masa sulit,tetapi Tuhan sedang menggendong kita tanpa kita sadari.Jangan kecut dan tawar hati,karena Tuhan selalu menyertai kita kemana saja.Amin.

 

Khotbah oleh Pdt.Yandi Manobe,S.Th pada ibadah bersama Komisi Remaja di Panti Asuhan Ceria Noelbaki

Comments

comments