“Masa hidup kami tujuh puluh tahun dan jika kami kuat,delapan puluh tahun,dan kebanggaannya adalah kesukaran dan penderitaan;sebab berlalunya buru-buru,dan kami melayang lenyap.” Mazmur 90 : 10
“Sampai masa tuamu Aku tetap Dia dan sampai masa putih rambutmu Aku menggendong kamu.Aku telah melakukannya dan mau menanggung kamu terus;Aku mau memikul kamu dan menyelamatkan kamu.” Yesaya 46 : 4
DemikianĀ ayat alkitabĀ yang menjadi kekuatan dan penghiburan bagi para lansia dalam menjalani masa-masa emasnya.Ayat ini disampaikan oleh Ketua Komisi Lansia saat memberikan kata sambutan pada perayaan imlek Komisi Lansia & Komisi Wanita.Tujuan ibadah perayaan bersama ini adalah sebagai bentuk ucapan syukur Imlek tahun 2016,yang berlangsung pada hari Rabu,10 Februari 2016 jam 16.00 -20.00wita bertempat di gedung GMIT Agape Kupang.
- MC : Ibu Adelin Sumargo & Singer (kiri-kanan) : Ibu Sisca Lie-Ibu Theresia Andrianto-Ibu Isye Nussy
- Doa Pembuka oleh Ibu Pdt.Anthonetha Manobe,S.Th
- Tarian Pembuka oleh anak-anak sekolah Minggu Agape
- Kesaksian
- Kesaksian : Ibu Nussy
- VG.Harmonika Agape
- Paduan Suara Wanita Agape
- Persembahan musik Instrumental Harmonika
- Persembahan musik Instrumental Sasando oleh Bpk.Adi Mella
- Penyampaian firman Tuhan : Pdt.Yandhi Manobe,S.Th
- Komisi Lansia dan Lansia saat mendengarkan khotbah
- Kata Sambutan oleh Ketua Komisi Lansia : Ibu Beverly Guinta-Toha
- Doa bersama
- Foto bersama usai ibadah
- Jamuan kasih