Pada tanggal 31 Januari 2016 jam 18.00 wita bertempat di ruang sekretariat GMIT Agape Kupang,berlangsung rapat antara Majelis dan seluruh karyawan GMIT Agape yaitu karyawan sekretariat,security,driver,perpustakaan dan koster gereja.Agenda rapat antara lain mengenai kinerja masing-masing karyawan,kendala-kendala yang dihadapi para karyawan,serta solusi yang dapat diambil untuk lebih memaksimalkan pekerjaan di masing-masing bidang,yang bertujuan utama yaitu pelayanan yang lebih baik bagi Kristus,Sang Kepala Gereja.
- Penyampaian kendala kerja oleh salah satu karyawan sekretariat : Bpk.Petrus Bire-bagian administrasi
- Rapat dipimpin oleh Ketua Majelis-Bpk.Ir.Laurensius Lulu,MM
Jajaran karyawan GMIT Agape Kupang saat mengikuti rapat